OTOTEKNOPLUS – Baterai merupakan salah satu komponen vital pada motor listrik dan harus dijaga sebaik mungkin agar tidak mengalami kerusakan.
Salah satu masalah yang sering dialami oleh banyak orang yaitu proses pengisian daya baterai motor listrik menjadi lebih lama.
Berikut telah dirangkum beberapa penyebab ngecas baterai motor listrik jadi lebih lama dari biasanya.
Baca Juga: Ini Alasan Kenapa Yamaha E01 Belum Dijual di Indonesia : Motor Listrik Kami Harganya…
Kapasitas dan Umur Baterai
Baterai motor listrik memiliki umur pakai terbatas yang dipengaruhi oleh berbagai faktor seperti frekuensi pengisian ulang, cara penggunaan, dan kondisi lingkungan.
1 2