KORANMANDALA.COM – Pada zaman yang serba online seperti sekarang ini, tampaknya kuota data merupakan salah satu hal yang wajib dimiliki oleh setiap orang, termasuk para pengguna iPhone.
Kendati begitu, terkadang kita sebagai pengguna acapkali tidak sadar bahwa terdapat aplikasi yang sangat boros data internet.
Hal ini juga tentu akan membuat sangat frustasi, terlebih jika Anda membeli paket kuota data internet dalam ukuran yang kecil.
Untuk itu, demi mengatasi hal ini, Anda perlu mengetahui dengan detil terkait informasi pemakaian data tiap aplikasi yang ada di HP.
Dengan mengetahui hal tersebut, Anda bisa membtasi penggunaan aplikasi tersebut agar kuota tidak terlalu boros.
Berikut Koran Mandala telah merangkum cara mudah bagi Anda untuk mengecek aplikasi yang paling boros data pada Hp iPhone.
Cara Cek Aplikasi yang Boros Kuota di Iphone
– Buka pengaturan atau setting pada iPhone Anda
– Setelah itu, scroll ke bawah dan ketuk opsi seluler