Berita Laptop Terbaru Hari Ini

Ransomware, Aksi Jahat Gaya Maya

Oleh : Eka Purwanto Culik menculik hampir selalu disertai uang tebusan. Biasanya, penjahat menculik anggota keluarga kemudian minta uang tebusan. Ini kriminalitas gaya lama, out of date. Kini, modus minta uang tebusan cukup dilakukan hanya dengan duduk santai di depan komputer. Sambil slonjoran, pelaku kejahatan bisa dengan mudah minta tebusan ratusan atau pun milyaran. Caranya

Backup Data Secara Teratur,  Bisa Cegah Serangan Ransomware

KORANMANDALA.COM – Ransomware adalah jenis program komputer berbahaya yang dapat mengenkripsi atau mengunci akses ke file atau sistem operasi komputer seseorang. Pelaku biasanya menuntut pembayaran tebusan dalam bentuk uang atau kripto yang sulit dilacak sebagai syarat untuk mengembalikan akses. Ransomware dapat menyebar melalui email yang mencurigakan, situs web yang terinfeksi atau melalui software komputer yang terunduh

Tanpa Diservis! Ternyata Begini 5 Cara Biar Komputer Tidak Patah-Patah

Ada sejumlah penyebab komputer berjalan tidak optimal, misalnya sistem operasi lawas, kapasitas RAM, atau debut menempel pada komponen. KORANMANDALA.COM – Siapa, sih, yang tidak kesal saat komputer nge-lag? Komputer nge-lag punya berbagai penyebab, entah kesalahan pada sistem, ruang penyimpanan penuh, atau pun spesifikasi perangkat ketinggalan zaman yang tidak dapat mendukung aplikasi-aplikasi masa kini. Demi mengatasi masalah