OTOTEKNOPLUS – Fast Print Bandung baru-baru ini membuka lowongan kerja (loker) untuk lulusan SMA SMK dan tidak sedang kuliah.
Bagi yang belum tahu Fast Print Bandung merupakan perusahaan yang bergerak di bidang printer dan perlengkapannya.
Perusahaan tersebut kini membuka loker untuk mencari kandidat untuk posisi, yakni Staff Printer dan Crew Store.
Melansir dari akun Instagram @lokerbandungku.id, berikut kualifikasi hingga cara melamarnya:
Posisi:
Staff Packer
Kualifikasi:
- Pria
- Pendidikan min. SMA atau SMK (tidak sedang kuliah)
- Fresh graduate dipersilakan
- Berpengalaman di bidang penjualan diutamakan
- Memiliki ketelitian yang tinggi dan dapat belajar hal baru dengan cepat
- Dapat bekerja sesuai deadline dan target
Tugas dan Tanggung Jawab:
- Packing kurang lebih 100 pesanan per hari
- Menyapa customer sesudah packing. (teks dan ponsel sudah disediakan)
- Stok opname harian dan bulanan
- Menjaga kebersihan dan kerapihan area toko
- Bertanggung jawab bongkar barang datang
Posisi:
Crew Store
Kualifikasi:
- Pria/Perempuan
- Pendidikan min. SMA atau SMK (tidak sedang kuliah)
- Berpengalaman pada bidang penjualan diutamakan
- Dapat bekerja sesuai Deadline dan Target
- Mengenal Ms. Office, Google Drive, Email, dan Sosmed
- Mengenal Marketplace dan E-Commerce (Shopee, Tokopedia, Bukalapak, Lazada, dan TikTok)
- Dapat berkomunikasi dengan baik
- Lebih diutamakan jarak rumah kurang dari 20 menit
Tugas dan Tanggung Jawab:
- Melayani customer dan memproses penjualan yang masuk via Online dan Offline
- Stok opname harian dan bulanan
- Menjaga kebersihan dan kerapihan area toko
- Bertanggung jawab bongkar barang datang
Fasilitas:
- Pendidikan karakter
- Jenjang karir di semua divisi
- Wisata tahunan
- Bonus kinerja
- dan masih banyak lagi
Penempatan:
1 2