OTOTEKNOPLUS – Sebagaimana umumnya diketahui, rem pada motor merupakan salah satu komponen terpenting yang perlu Anda perhatikan.
Pasalnya, sistem pengereman yang optimal akan sangat meminimalisir terjadinya risiko kecalaakaan di jalanan.
Untuk itu, merawat rem motor secara rutin dan berkala merupakan sesuatu yang perlu dilakukan.
Berikut telah terhimpun beberapa cara merawat rem motor dengan mudah agar selalu aman saat mengaspal di jalan raya.
BACA JUGA: Tamatan SMA SMK Merapat! PT Mayora Indah Tbk Buka Loker 2 Posisi Sekaligus, Ini Syaratnya
Periksa Kampas Rem
Kampas adalah komponen utama yang bersentuhan secara langsung dengan cakram, jadi tingkat kehausannya tidak boleh Anda abaikan.
1 2