KORANMANDALA.COM – Sebagaimana umumnya diketahui, game Mobile Legends: Bang-Bang atau ML memiliki mata uang (in-game currency) yang disebut dengan diamond.
Pada game ML, diamond memiliki banyak fungsi, mulai dari membeli skin, hero, item, dan masih banyak lagi.
Selain itu, diamond pada Mobile Legends dapat Anda beli menggunakan uang asli atau disebut juga dengan top up.
Anda bisa langsung membelinya di dalam aplikasi, tetapi Moontoon tidak Moonton selaku developer game ini, tidak menjual diamond dalam jumlah satuan.
Terdapat beberapa paket diamond yang dapat Anda pilih dengan harga beragam dengan kuantitas beragam pula.
Jika ditilik lebih lanjut, harga paling murah untuk mendapatkan diamond ada di angka Rp3 ribu dengan total 3 diamond.
Berikut Koran Mandala telah merangkum harga diamond ML terbaru.
11 Diamond: Rp3.000
50 Diamond: Rp15.000 (Bonus 5 Diamond)
150 Diamond: Rp45.000 (Bonus 15 Diamond)